Tentang
Sedah berdiri tahun 2008 sebagai Koperasi Serba Usaha yang melayani kebutuhan Petani dalam Sektor Perikanan, Peternakan dan Panca Usaha Tani. Mendapatkan Pengakuan dari Badan Hukum dari Kementrian Koperasi dan UMKM pada tahun 2011 sebagai Koperasi Serba Usaha (KSU Surya Daya Alam Sejahtera). Sebagai Badan Hukum yang berbentuk Koperasi dengan Roh Ekonomi Kerakyatan, Koperasi Sedah tetap menjalankan usaha untuk mendapatkan Keuntungan (Profit) dengan mengedepankan Nilai-nilai Kesejahteraan (Benefit) bagi seluruh Anggota dan Masyarakat.
VISI KSU Sedah
Membantu Memperbaiki Struktur Ekonomi Kerakyatan di Indonesia. Memberikan kemudahan dalam bekerja bersama agar tercapai Kesejahteraan dan Keadilan Sosial.
MISI KSU Sedah
Menjadi Acuan Tata Kelola bekerja bersama sama secara Adil dan Terbuka dengan memanfaatkan Perkembangan Teknologi | Memberikan layanan prima dan solusi yang berkesinambungan untuk anggota dan masyarakat.
MISI KSU Sedah
Mengoptimalkan Nilai lebih bagi Produksi dan Hasil Produksi Anggota | Menjaga hubungan baik dengan berbagai Pihak yang bekerjasama dengan Koperasi Sedah dan Anggota Koperasi Sedah.
Alamat Kantor
Jl. Raya Slogohimo – Girimanik, No. 11A. Ngerjopuro, Slogohimo, Wonogiri 57694
Tentang
Sedah berdiri tahun 2008 sebagai Koperasi Serba Usaha yang melayani kebutuhan Petani dalam Sektor Perikanan, Peternakan dan Panca Usaha Tani. Mendapatkan Pengakuan dari Badan Hukum dari Kementrian Koperasi dan UMKM pada tahun 2011 sebagai Koperasi Serba Usaha (KSU Surya Daya Alam Sejahtera). Sebagai Badan Hukum yang berbentuk Koperasi dengan Roh Ekonomi Kerakyatan, Koperasi Sedah tetap menjalankan usaha untuk mendapatkan Keuntungan (Profit) dengan mengedepankan Nilai-nilai Kesejahteraan (Benefit) bagi seluruh Anggota dan Masyarakat.
VISI KSU Sedah
Membantu Memperbaiki Struktur Ekonomi Kerakyatan di Indonesia. Memberikan kemudahan dalam bekerja bersama agar tercapai Kesejahteraan dan Keadilan Sosial.
MISI KSU Sedah
Menjadi Acuan Tata Kelola bekerja bersama sama secara Adil dan Terbuka dengan memanfaatkan Perkembangan Teknologi | Memberikan layanan prima dan solusi yang berkesinambungan untuk anggota dan masyarakat.
MISI KSU Sedah
Mengoptimalkan Nilai lebih bagi Produksi dan Hasil Produksi Anggota | Menjaga hubungan baik dengan berbagai Pihak yang bekerjasama dengan Koperasi Sedah dan Anggota Koperasi Sedah.
Alamat Kantor
Jl. Raya Slogohimo – Girimanik, No. 11A. Ngerjopuro, Slogohimo, Wonogiri 57694
Unit Usaha
Memberikan Layanan Prima dan Solusi yang berkesinambungan untuk Anggota dan Masyarakat.
KOMODITAS
Produksi Komoditas Pertanian
PERIKANAN
Produksi Komoditas Perikanan
SIMPAN PINJAM
Simpan Pinjam Untuk Anggota
RETAIL
Usaha Distribusi Retail dan Hasil Usaha Pertanian
Program Kerja
Menciptakan Pasar yang lebih terbuka untuk Sektor Agro | Menyediakan Teknologi Informasi agar bisa di manfaatkan seluruh Anggotannya | Mendekatkan Kebutuhan Pokok bagi Anggota dan Masyarakat | Meningkatkan Kualitas Kinerja Pengelolaan untuk Melayani Kebutuhan Anggota dan Masyarakat.
Lokasi KamiAktivitas Kegiatan Koperasi
Pelatihan Olahan Kuliner Berbahan Baku Lokal | Pelatihan Budidaya Jamur | Pelatihan Manajemen Keuangan dan Produksi untuk UMK | Edukasi Eko Agro pada Wisata Alam Donoloyo.
Lokasi KamiHubungi kami
Jl. Raya Slogohimo – Girimanik, No. 11A
Ngerjopuro, Slogohimo
Wonogiri 57694
sedah.org | info@sedah.org
KSU Sedah Slogohimo
Menjaga Hubungan Baik dengan Berbagai Pihak yang Bekerjasama dengan Koperasi Sedah dan Anggota Koperasi Sedah.
KSU SEDAH SLOGOHIMO
info@sedah.org
KETUA
ISWANTO
SEKRETARIS
KASMO
BENDAHARA
LUKITO
Ketentuan Menjadi Anggota
Mematuhi dan mentaati Anggaran Dasar, Anggaran Rumah Tangga dan Peraturan KSU SEDAH | Membela dan menjunjung tinggi nama baik KSU SEDAH | Bersedia membayar Simpanan Pokok 1 kali sebesar Rp. 100.000,- (Seratus Ribu Rupiah) dan Simpanan Wajib sebesar Rp. 20.000,- (Dua Puluh Ribu Rupiah) per-Bulan selama menjadi Anggota KSU SEDAH dan Simpanan/ Tabungan Sukarela | Menyerahkan Fotokopi KTP yang masih berlaku | Menyerahkan Pas Photo ukuran 3 x 4 sebanyak 2 lembar | Bersedia dilakukan verifikasi.
Cakra Agro Ekosistem adalah sebuah Rangkaian Ter-Prosedur dan Ter-Sistematis yang dibentuk oleh interaksi antara Perusahaan/ Komunitas/ Perkumpulan/ Organisasi dengan Lingkungan Fisiknya dalam Rangka Pengelolaan Lahan Pertanian dan sekaligus Memupuk Keuntungan berdasarkan Prinsip Pengelolaan Perusahaan.
Untuk Akses Aplikasi CARE, silakan klik LOGIN disini.